MEANING OF LIFE, JOURNEY, TRAVELLING AND HAPPINESS

Senin, 09 Agustus 2021

Self Love adalah Proses Tanpa Akhir

sumber gambar : Fenesia.comProses mencintai diri sendiri adalah proses tanpa akhir. Proses yang terus menerus dilewati-dihadapi-dilakukan-disadari selama hidup, bahkan sampai tua. Hidup berdampingin dengan manusia -ya manusia adalah makhluk sosial- di dunia serba kompleks ini memang nggak mudah. Ada banyak manusia yang memiliki keresahan dan masalah -ya tiap orang pasti punya masalahnya masing masing...
Read More

Rabu, 04 Agustus 2021

Makin Tua, Teman Makin Sedikit. Sedang Merasakan?

Satu tahun terakhir, puncaknya pasca operasi Kehamilan Ektopik aku mulai merasa tidak memiliki 'teman'. Ditambah pandemi yang belum selesai juga sehingga mempersulit ruang untuk bertemu dengan orang-orang sekedar menghilangkan penat. Tapi rasanya bukan karena itu saja, umur ku yang makin bertambah menuju angka 30 tahun, membuat aku bersikap "opurtunis" dalam memilih teman. Jelas aku menginginkan...
Read More

Total Tayangan Halaman

NungaNungseu. Diberdayakan oleh Blogger.